Menjalankan aplikasi menggunakan icon desktop yang di dalamnya menjalankan aplikasi wine, cocok dengan aplikasi custom yang tidak tersedia pada ubuntu store/ flahub.
Yang sebelumnya harus menjalankan command wine <apk>
dengan membuat shortcut ini maka teman-teman tidak perlu lagi untuk menjalankan command, hanya menggunakan shortcut desktop maka aplikasi akan terbuka.
- Create file app.desktop
cd /usr/share/applications
nano winbox.desktop
- Isikan file winbox.desktop
[Desktop Entry]
Name=Winbox
Exec=env WINEPREFIX="/home/user/.wine" wine /usr/bin/winbox.exe
Type=Application
Icon=/home/user/winbox.png
StartupNotify=true
#Arahkan "Exec" ke folder wine dan jalankan command wine ke aplikasi yang ingin di jalankan.
Check Search apps ubuntu